Dengan jne cargo kamu bisa mengirimkan paket barang dari yang berukuran kecil hingga besar. Tentunya harga ongkos kirim yang dipasang juga kompetitif dengan layanan penyedia jasa ekspedisi yang lainnya. Menariknya lagi, kamu akan diberikan kebebasan untuk memilih berbagai macamย layanan pengiriman yang ditawarkan oleh jne. Selain itu nantinya kamu juga bisa menggunakan kalkulator instan untuk mengetahui berapa jumlah tarif atau biaya ongkos kirim yang dibutuhkan dalam pengiriman barang, berikut tipsnya.
Pada dasarnya cara mengecek ongkos kirims jne cargo sendiri sangatlah mudah namun tidak sedikit orang yang masih bingung terkait hal tersebut. Pertama-tama kamu hanya perlu membuka halaman website resmi dari jne untuk mengecek biaya atau ongkos kirim layanan jne cargo itu tadi. Setelah itu, scroll halaman website resmi jne tadi sampai ke bawah.
Temukan kalkulator untuk mengecek tarif jne cargo tersebut lalu masukkan alamat pengambilan barang pada kolom yang telah disediakan. Jika sudah masukkan alamat tjuan pengiriman barang secara detail dan jangan sampai salah. Apbila kamu tidak teliti maka nantinya bisa menyebabkan paket barangmu salah kirim. Maka dari itu pastikan masukkan semua informasi pengiriman barang tersebut dengan benar. Setelah itu masukkan berapa berat barang dari paket tersebut lalu masukkan kode verifikasiย dan klik check, Nantinya kamu tinggal melihatย berapa ongkos kirim yang dibtuuhakan untuk mengirim paket melalui jne cargo tentunya.